Tiba di Saxon Hotel, Johannesburg, Jumat (21/11/2025) pukul 16.20 waktu setempat, Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming disambut para diaspora Indonesia di Afrika Selatan. Selain itu, tampak Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, Wamenlu II Christiawan Nasir, Wamenkeu II Thomas A. M. Djiwandono, dan Konsul Jenderal RI Cape Town Tudiono beserta jajaran keluarga besar KBRI Pretoria dan KJRI


















