Jokowi dan Ibu Iriana Bertemu Raja Malaysia Yang di-Pertuan Agong Sultan Abdullah di Istana Negara Kuala Lumpur

Jumat, 9 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Agenda terakhir Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana Jokowi dalam kunjungan kerja ke Malaysia adalah bertemu dengan Yang di-Pertuan Agong Sultan Abdullah dan Permaisuri Azizah Aminah Maimunah IMIandariah. Pertemuan tersebut dihelat di Istana Negara, Kuala Lumpur, Malaysia, Kamis (08/06/2023) sore.

Tiba di Istana Negara pukul 15.35 waktu setempat, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana disambut Yang di-Pertuan Agong dan Permaisuri dan langsung berfoto bersama. Setelah itu, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana menandatangani buku tamu.

Sebelum melakukan pertemuan, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana juga berfoto bersama dengan keluarga kerajaan. Setelah bertemu selama 1 jam, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana meninggalkan Istana Negara menuju Bandara Internasional Kuala Lumpur untuk melanjutkan penerbangan.

ADVERTISEMENT

ads. Ukuran gambar 480px x 600px

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Wapres Gibran Tinjau Pasar Cikurubuk, Pastikan Harga Pangan Stabil dan Pasokan Aman
UIN Jakarta Catat Sejarah, Kukuhkan Guru Besar AI Pertama di Lingkungan PTKIN
Tinjau Pasar Potikelek Wamena, Wapres Dukung Peran Mama-Mama Penopang Ekonomi Keluarga
Bertemu Forkopimda dan Tokoh Adat Papua Pegunungan, Wapres Dorong Semangat Persatuan untuk Sukseskan Pembangunan
Dorong UMKM Naik Kelas, Wapres Temui Pegiat Kopi dan Ekonomi Kreatif Wamena
Perkuat Pembinaan Generasi Muda Papua Pegunungan, Wapres Bermain Sepak Bola Bersama Anak-anak SSB di Wamena
Tinjau Pasar Ikan Fandoi Biak, Wapres Tekankan Mutu Hasil Nelayan untuk Perluasan Pasar Ekspor
Pastikan Pendidikan Menjangkau Anak Kurang Mampu, Wapres Tinjau SRMA 41 Biak

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:17 WIB

Wapres Gibran Tinjau Pasar Cikurubuk, Pastikan Harga Pangan Stabil dan Pasokan Aman

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:00 WIB

UIN Jakarta Catat Sejarah, Kukuhkan Guru Besar AI Pertama di Lingkungan PTKIN

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:41 WIB

Tinjau Pasar Potikelek Wamena, Wapres Dukung Peran Mama-Mama Penopang Ekonomi Keluarga

Selasa, 13 Januari 2026 - 20:33 WIB

Dorong UMKM Naik Kelas, Wapres Temui Pegiat Kopi dan Ekonomi Kreatif Wamena

Selasa, 13 Januari 2026 - 20:30 WIB

Perkuat Pembinaan Generasi Muda Papua Pegunungan, Wapres Bermain Sepak Bola Bersama Anak-anak SSB di Wamena

Selasa, 13 Januari 2026 - 19:44 WIB

Tinjau Pasar Ikan Fandoi Biak, Wapres Tekankan Mutu Hasil Nelayan untuk Perluasan Pasar Ekspor

Selasa, 13 Januari 2026 - 19:41 WIB

Pastikan Pendidikan Menjangkau Anak Kurang Mampu, Wapres Tinjau SRMA 41 Biak

Senin, 12 Januari 2026 - 22:21 WIB

Pimpin Rakornas Kepariwisataan 2026, Wapres Gibran Dorong Penguatan Program Pariwisata Berkelanjutan

Berita Terbaru