Milenial dan Gen Z di Tangerang Deklarasi Dukung Airin Rachmi Diany

Selasa, 19 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah generasi muda dari kalangan milenial hingga Gen Z melakukan deklarasi dukungan terhadap Airin Rachmi Diany di Pemilihan legislatif (Pileg) DPR RI dan Pemilihan Gubernur (Pilgub) Banten Tahun 2024 mendatang.

Adapun deklarasi ini disampaikan langsung oleh Generasi Muda Tangerang alias GMT di Kosambi, Kabupaten Tangerang, Selasa (19/12/2023).

“Generasi Muda Tangerang ini khusus untuk di barisan pemenangan Ibu Airin, khususnya untuk di Pileg dan Pilgub yang memang semuanya sudah sampai ke tingkat desa untuk mendukung Ibu Airin,” ujar Ketua GMT, Ujang Sidik kepada media.

ADVERTISEMENT

ads. Ukuran gambar 480px x 600px

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikannya, deklarasi ini dilakukan atas dasar aspirasi anak muda di wilayah Tangerang yang secara bersama mendukung Airin. Menurutnya, Airin menjadi pemimpin yang paling tepat, karena mengedepankan kerja nyata.

“Secara figur Ibu Airin sangat luar biasa, secara kepemimpinan sudah dibuktikan nyata, bukan hanya janji, jadi kita tidak ada alasan lagi untuk tidak mendukung Ibu Airin,” tegasnya.

Ia mengatakan, kedepan Generasi Muda Tangerang mempunyai misi di setiap kegiatan sosial akan selalu mengkampanyekan Airin kepada masyarakat.

“Artinya kita akan terus berjuang, memaksimalkan di dalam konteks untuk kemenangan Ibu Airin, bahkan di setiap RT, kalau perlu kita bikin pergerakan sosialisasi berkampanye terbuka,” ungkapnya.

Dirinya berharap, hadirnya Airin di DPR RI dan ke depan sebagai Gubernur Banten dapat mewadahi aspirasi generasi muda khususnya di wilayah Tangerang raya.

“Saya percaya betul aspirasi muda ini bisa diwujudkan oleh Ibu Airin, untuk bagaimana Ibu Airin bisa membangun di wilayah Tangerang raya khususnya Banten,” pungkasnya.

Berita Terkait

Pilar Saga Ichsan: Pemkot Tangsel Siapkan Perwal Ketua RW Jadi Ketua Bank Sampah
Pemkot Tangsel Jalani Evaluasi SAKIP 2025
Warga Tangsel Rasakan Manfaat Program Bedah Rumah, Rumah Tak Layak Kini Jadi Hunian Nyaman
HUT ke-61 Partai Golkar, Airin Rachmi Diany Ajak Kader Hadir di Tengah Masyarakat
Pilar Saga Ichsan Apresiasi Bintaro Local-Food Festival, Tegaskan Pentingnya Inovasi Pangan Lokal
Pembangunan Capai 80 Persen, Pilar Saga Ichsan Tinjau Proyek Tandon di PBI
Sorotan Publik Soal LKPD 2024, Benyamin Davnie Pastikan Transparansi Pemkot Tangsel
Disperkimta Tangsel dan Baznas Kolaborasi Perbaiki Rumah Korban Ledakan Pondok Cabe Ilir

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 03:42 WIB

Pilar Saga Ichsan: Pemkot Tangsel Siapkan Perwal Ketua RW Jadi Ketua Bank Sampah

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 03:41 WIB

Pemkot Tangsel Jalani Evaluasi SAKIP 2025

Kamis, 23 Oktober 2025 - 03:11 WIB

Warga Tangsel Rasakan Manfaat Program Bedah Rumah, Rumah Tak Layak Kini Jadi Hunian Nyaman

Selasa, 21 Oktober 2025 - 13:52 WIB

HUT ke-61 Partai Golkar, Airin Rachmi Diany Ajak Kader Hadir di Tengah Masyarakat

Jumat, 17 Oktober 2025 - 20:41 WIB

Pilar Saga Ichsan Apresiasi Bintaro Local-Food Festival, Tegaskan Pentingnya Inovasi Pangan Lokal

Jumat, 26 September 2025 - 13:58 WIB

Pembangunan Capai 80 Persen, Pilar Saga Ichsan Tinjau Proyek Tandon di PBI

Selasa, 23 September 2025 - 16:59 WIB

Sorotan Publik Soal LKPD 2024, Benyamin Davnie Pastikan Transparansi Pemkot Tangsel

Rabu, 17 September 2025 - 14:55 WIB

Disperkimta Tangsel dan Baznas Kolaborasi Perbaiki Rumah Korban Ledakan Pondok Cabe Ilir

Berita Terbaru

Banten

Pemkot Tangsel Jalani Evaluasi SAKIP 2025

Sabtu, 25 Okt 2025 - 03:41 WIB