Tiba di Wamena, Papua Pegunungan, Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming langsung menuju Stadion Lapangan Pendidikan Itlayikinia untuk bermain sepak bola bersama anak-anak Sekolah Sepak Bola (SSB), Selasa (13/01/2026). Selain dapat berinteraksi langsung dengan anak-anak muda Papua Pegunungan dalam suasana santai dan penuh keakraban, kegiatan ini juga dilakukan Wapres dalam rangka mendukung pembinaan generasi muda, salah


















